Apa Itu Alfamart dan Indomaret? Alfamart dan Indomaret adalah dua jaringan minimarket terbesar di Indonesia yang menyediakan kebutuhan harian seperti makanan, minuman, produk kebersihan, dan barang rumah tangga. Meski serupa, keduanya dikelola oleh perusahaan dan pemilik yang berbeda. Siapa Pemilik Alfamart dan Indomaret? 1. Pemilik Alfamart: Djoko Susanto Alfamart didirikan oleh Djoko Susanto (nama Tionghoa: Kwok Kwie Fo atau A. Kwie ), seorang pengusaha sukses kelahiran 9 Februari 1950. Djoko Susanto merupakan salah satu orang terkaya di Indonesia versi Forbes…