How to Remove TikTok Shadow Ban and Boost TikTok audience

Cara mengatasi penonton TIKTOK Anjlok, Shadow Ban

Posted on
  1. Jika akun Anda terkena shadow ban, jangan panik dan khawatir. hal pertama yang perlu dilakukan adalah mengetahui alasan kenapa Anda sampai kena shadow ban.
  2. hapus konten atau video yang melanggar S&K aplikasi TikTOk misalnya melanggar hak cipta atau konten ilegal lainnya.
  3. Setelah menghapus konten pelanggaran yang sudah Anda buat, tunggu satu sampai dua minggu untuk masa pemulihan akun TikTok Anda
  • Selama masa pemulihan akun, Anda hanya perlu mendiamkan aplikasinya dan sebagainya jangan dulu mengunggah konten terbaru
  • anda bisa juga ulang alikasi TikTok tersebut atau menghapus cachenya saja.
  • Tips supaya terhindar dari Banned tiktok

    1. Jangan komentar divideo kontroversi, Kebanyakan dari kita mungkin pernah komentar pada video kontroversi atau berdebat dengan orang lain di sebuah komentar video, misalnya saat seseorang membuat video tentang pelak0r dll. Jika akun kamu sudah besar dan memiliki banyak subscriber sebaiknya hal ini tidak kamu lakukan hal itu untuk menghindari haters atau orang yang tidak suka dengan kita… haters inilah berkemungkinan besar nantinya akan me report akun kita dengan tuduhan yang mungkin tidak benar. misalnya video yang kita upload mengandung kekerasan dll
    2. Jangan upload konten sensitif, tiktok itu memiliki peraturan ketat yang tidak bisa sembarang kita langgar, misalnya konten jorok, kekerasan pada hewan dll. Apalagi sampai mengupload konten yang bisa membuat orang lain atau golongan tersinggung.
    3. Jangan asal copas video orang, Taukah kamu kita nggak boleh sembarang upload ulang video orang, alasannya karena setiap video itu dibuat dengan kerja keras, lebih baik jika ingin menggunakan materi orang misalkan video atau quote orang sebaiknya meminta izin terlebih dahulu kepada orang yang bersangkutan.